Kali ini admin akan bagikan resep masakan dari daerah Banten yang tentunya boleh deh kita coba untuk di praktekan untuk menu pada pagi ini,langsung saja jika sobat kuliner tertarik ingin buat sendiri di rumah,yuk langsung saja persiapkan bahan dan cara pengolahannya di bawah ini
Bahan utama sebagai berikut - Rebung kita iris tipis dahulu,bersihkan dengan air lalu masak (200 Gram)
- Daging Sapi 1/4 Kilo gram saja
- Air 2 liter
- Minyak kelapa scukunya (untuk menumis)
Bahan untuk bumbu halus sebagai berikut - Bawang putih dan merah (5 siung dan 6 butir saja)
- Cabe kecil dan cabe merah besar (5 butir dan 8 butir)
- Terasi ,kita goreng dahulu (1 sendok teh)
- Kencur (1 ruas jari,atau bisa 2 Cm saja)
- Kunyit dan Kemiri ( 3 Cm dan 5 butir keduanya di sangrai secara terpisah)
- Jahe 1 cm
- Garam sesuai kebutuhan
Cara pengolahan sebagai berikut - Rebus dahulu daging Sapi sampai empuk
- Selanjuutnya kita tiriskan,dan potong kotak sesuai selera
- Untuk airnya,ita saring dengan jumlah sekitar 1 liter dan panaskan kembali
- Di tempat terpisah kita kita haluskan semua bahan bumbu halus,selanjutnya kita tumis sampai harum,lalu kita tuangkan ke rebusan daging tadi.
- Tahap berikutnya kita masukkan bahan Rebung,kacang merah,kacang panjang,Gula merah dan asam.lalu masak sampai matang.
- Angkat dan siap kita hidangkan
Selamat mencoba
Related Posts :
Mangut Lele Asap Ala Bantul Mangut Lele Asap Ala Bantul. Mangut Lele Asap ala Bantul, Ini resepnya ya teman2..ini versi Yogya ya..tanpa kemiri, ja… Read More...
Resep Sambal Goreng Kikil Bumbu Iris, Lebih Praktis, Rasa Tetap Menggoda SeleraBuat Anda yang suka sambal goreng kikil berkuah santan yang pedas dan gurih, sepertinya Anda wajib mencoba varian sambal goreng kikil yang s… Read More...
RESIPI KEK OREN BLUEBERRY Assalammualaikum, salam semua. Rasa macam lama dah tak update blog, entahlah rasa macam kurang rajin ajer sejak2 ni, haipp! Bukan malas ye… Read More...
RESIPI BURGER MALAYSIA Assalammualaikum, selamat petang semua. Hari ni untuk minum petang che mat bikin burger Malaysia, atau pun pau sambal. Nama lain ialah kue… Read More...
Sayur Asem Jowo Sayur Asem Jowo Siang, Lauk Yodha siang request Ayam Goreng..nah biar mau makan Sayur aku masakin Sayurnya ini..Jang… Read More...